Pages

Memeriksa ejaan di Pages di Mac
Anda dapat mengatur Pages untuk memeriksa ejaan saat Anda mengetik dan mengoreksi kesalahan secara otomatis. Anda juga dapat mengatur Pages untuk memeriksa tata bahasa dan menambahkan istilah ke kamus agar tidak ditandai sebagai salah pengejaan.
Jika Anda ingin memeriksa ejaan dalam bahasa yang berbeda, ubah bahasa kamus terlebih dahulu.