Tentang konten keamanan Safari 10.1

Dokumen ini menjelaskan konten keamanan Safari 10.1.

Mengenai pembaruan keamanan Apple

Demi melindungi pelanggan, Apple tidak mengungkapkan, membahas, atau mengonfirmasi masalah keamanan sebelum investigasi dilakukan dan perbaikan program atau rilis tersedia. Rilis terbaru tercantum pada halaman pembaruan keamanan Apple.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai keamanan, buka halaman Keamanan Produk Apple. Anda dapat mengenkripsi komunikasi dengan Apple menggunakan Kunci PGP Keamanan Produk Apple.

Dokumen keamanan Apple memberikan referensi mengenai kerentanan menurut CVE-ID jika memungkinkan.

Safari 10.1

Dirilis tanggal 27 Maret 2017

CoreGraphics

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi melalui validasi input yang lebih baik.

CVE-2017-2444: Mei Wang dari 360 GearTeam

JavaScriptCore

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah penggunaan setelah pengosongan telah diatasi melalui pengelolaan memori yang lebih baik.

CVE-2017-2491: Apple

Entri ditambahkan pada 2 Mei 2017

JavaScriptCore

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses halaman web perusak berbahaya dapat menyebabkan skripting lintas situs universal

Penjelasan: Masalah prototipe telah diatasi melalui logika yang lebih baik.

CVE-2017-2492: lokihardt dari Google Project Zero

Entri diperbarui pada 24 April 2017

Safari

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Mengunjungi situs web berbahaya dapat menyebabkan pemalsuan bar alamat

Deskripsi: Masalah pengelolaan kondisi telah diatasi dengan menonaktifkan input teks hingga halaman tujuan dimuat.

CVE-2017-2376: peneliti anonim, Chris Hlady dari Google Inc, Yuyang Zhou dari Tencent Security Platform Department (security.tencent.com), Muneaki Nishimura (nishimunea) dari Recruit Technologies Co., Ltd., Michal Zalewski dari Google Inc, seorang peneliti anonim

Safari

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat memunculkan lembar autentikasi melalui situs web arbitrer

Penjelasan: Pemalsuan dan penolakan layanan muncul saat menangani autentikasi HTTP. Masalah ini telah diatasi dengan menjadikan lembar autentikasi HTTP tanpa mode.

CVE-2017-2389: ShenYeYinJiu dari Tencent Security Response Center, TSRC

Safari

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Mengunjungi situs web berbahaya dengan mengeklik tautan dapat mengakibatkan pemalsuan antarmuka pengguna

Penjelasan: Masalah pemalsuan muncul saat menangani permintaan FaceTime. Masalah ini telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2017-2453: xisigr dari Tencent's Xuanwu Lab (tencent.com)

IsiOtomatis Masuk Safari

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Pengguna lokal dapat mengakses item rantai kunci yang terkunci

Penjelasan: Masalah penanganan rantai kunci telah diatasi melalui pengelolaan item rantai kunci yang disempurnakan.

CVE-2017-2385: Simon Woodside dari MedStack

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Menyeret dan meletakkan tautan perusak berbahaya dapat menyebabkan pemalsuan penanda atau eksekusi kode arbitrer

Penjelasan: Masalah validasi muncul saat pembuatan penanda. Masalah ini telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2017-2378: xisigr dari Tencent's Xuanwu Lab (tencent.com)

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Masalah akses prototipe telah diatasi melalui penanganan eksepsi yang lebih baik.

CVE-2017-2386: André Bargull

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi melalui validasi input yang lebih baik.

CVE-2017-2394: Apple

CVE-2017-2396: Apple

CVE-2016-9642: Gustavo Grieco

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2395: Apple

CVE-2017-2454: Ivan Fratric dari Google Project Zero, Zheng Huang dari Baidu Security Lab bekerja sama dengan Zero Day Initiative dari Trend Micro

CVE-2017-2455: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2017-2459: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2017-2460: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2017-2464: Jeonghoon Shin, natashenka dari Google Project Zero

CVE-2017-2465: Zheng Huang dan Wei Yuan dari Baidu Security Lab

CVE-2017-2466: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2017-2468: lokihardt dari Google Project Zero

CVE-2017-2469: lokihardt dari Google Project Zero

CVE-2017-2470: lokihardt dari Google Project Zero

CVE-2017-2476: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2017-2481: 0011 bekerja sama dengan Zero Day Initiative dari Trend Micro

Entri diperbarui tanggal 20 Juni 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah ketidakjelasan tipe telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2415: Kai Kang dari Tencent's Xuanwu Lab (tencent.com)

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat menyebabkan Kebijakan Keamanan Konten secara tidak terduga tidak diberlakukan

Penjelasan: Masalah akses muncul dalam Kebijakan Keamanan Konten. Masalah ini telah diatasi melalui pembatasan akses yang ditingkatkan.

CVE-2017-2419: Nicolai Grødum dari Cisco Systems

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat menyebabkan tingginya pemakaian memori

Penjelasan: Masalah pemakaian memori sumber daya yang tidak terkontrol telah diatasi melalui pemrosesan regex yang lebih baik.

CVE-2016-9643: Gustavo Grieco

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat mengakibatkan pengungkapan memori proses

Penjelasan: Masalah pengungkapan informasi muncul saat memproses shader OpenGL. Masalah ini telah diatasi melalui pengelolaan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2424: Paul Thomson (menggunakan alat GLFuzz) dari Multicore Programming Group, Imperial College London

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2017-2433: Apple

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Beberapa masalah validasi muncul saat menangani pemuatan halaman. Masalah ini diatasi melalui logika yang disempurnakan.

CVE-2017-2364: lokihardt dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Situs web berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Masalah validasi muncul saat menangani pemuatan halaman. Masalah ini diatasi melalui logika yang disempurnakan.

CVE-2017-2367: lokihardt dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan skripting lintas situs universal

Penjelasan: Masalah logika muncul saat menangani objek bingkai. Masalah ini telah diatasi dengan pengelolaan kondisi yang lebih baik.

CVE-2017-2445: lokihardt dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Penjelasan: Masalah logika muncul saat menangani fungsi mode yang ketat. Masalah ini telah diatasi dengan pengelolaan kondisi yang lebih baik.

CVE-2017-2446: natashenka dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Mengunjungi situs web perusak yang berbahaya dapat membahayakan informasi pengguna

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2447: natashenka dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2463: Kai Kang (4B5F5F4B) dari Xuanwu Lab Tencent (tencent.com) bekerja sama dengan Zero Day Initiative dari Trend Micro

Entri ditambahkan pada 28 Maret 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah penggunaan setelah pengosongan telah diatasi melalui pengelolaan memori yang lebih baik.

CVE-2017-2471: Ivan Fratric dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan skripting lintas situs universal

Penjelasan: Masalah muncul saat menangani bingkai. Masalah ini telah diatasi melalui pengelolaan kondisi yang ditingkatkan.

CVE-2017-2475: lokihardt dari Google Project Zero

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Masalah validasi muncul dalam penanganan elemen. Masalah ini telah diatasi dengan validasi yang ditingkatkan.

CVE-2017-2479: lokihardt dari Google Project Zero

Entri ditambahkan pada 28 Maret 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Masalah validasi muncul dalam penanganan elemen. Masalah ini telah diatasi dengan validasi yang ditingkatkan.

CVE-2017-2480: lokihardt dari Google Project Zero

CVE-2017-2493: lokihardt dari Google Project Zero

Entri diperbarui pada 24 April 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Mengunjungi situs web berbahaya dapat menyebabkan pemalsuan bar alamat

Deskripsi: Antarmuka pengguna yang tidak konsisten telah diatasi melalui pengelolaan kondisi yang ditingkatkan.

CVE-2017-2486: peneliti anonim

Entri ditambahkan pada 30 Maret 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Aplikasi mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2392: Max Bazaliy dari Lookout

Entri ditambahkan pada 30 Maret 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi melalui penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-2457: lokihardt dari Google Project Zero

Entri ditambahkan pada 30 Maret 2017

WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-7071: Kai Kang (4B5F5F4B) dari Xuanwu Lab Tencent (tencent.com) yang bekerja sama dengan Zero Day Initiative dari Trend Micro

Entri ditambahkan pada 23 Agustus 2017

Penyatuan JavaScript WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak yang berbahaya dapat menarik data lintas sumber

Penjelasan: Beberapa masalah validasi muncul saat menangani pemuatan halaman. Masalah ini diatasi melalui logika yang disempurnakan.

CVE-2017-2442: lokihardt dari Google Project Zero

Inspektur Web WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Menutup jendela saat jeda pada debugger dapat menyebabkan aplikasi berhenti secara tidak terduga

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2017-2377: Vicki Pfau

Inspektur Web WebKit

Tersedia untuk: OS X Yosemite v10.10.5, OS X El Capitan v10.11.6, dan macOS Sierra 10.12.4

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2017-2405: Apple

Penghargaan tambahan

Safari

Kami ingin berterima kasih kepada Flyin9 (ZhenHui Lee) atas bantuannya.

Webkit

Kami ingin berterima kasih pada Yosuke HASEGAWA dari Secure Sky Technology Inc. atas bantuannya.

Informasi mengenai produk yang tidak diproduksi Apple, atau situs web independen yang tidak dikendalikan atau diuji Apple, diberikan tanpa rekomendasi atau persetujuan. Apple tidak bertanggung jawab atas pemilihan, kinerja, atau penggunaan situs web atau produk pihak ketiga. Apple tidak memberikan pernyataan terkait keakuratan atau keandalan situs web pihak ketiga. Hubungi vendor untuk informasi tambahan.

Tanggal Dipublikasikan: