Mengenai konten keamanan macOS High Sierra 10.13.3, Pembaruan Keamanan 2018-001 Sierra, dan Pembaruan Keamanan 2018-001 El Capitan

Dokumen ini menjelaskan konten keamanan macOS High Sierra 10.13.3, Pembaruan Keamanan 2018-001 Sierra, dan Pembaruan Keamanan 2018-001 El Capitan.

Mengenai pembaruan keamanan Apple

Demi melindungi pelanggan, Apple tidak mengungkapkan, membahas, atau mengonfirmasi masalah keamanan sebelum investigasi dilakukan dan perbaikan program atau rilis tersedia. Rilis terbaru tercantum pada halaman pembaruan keamanan Apple.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai keamanan, buka halaman Keamanan Produk Apple. Anda dapat mengenkripsi komunikasi dengan Apple menggunakan Kunci PGP Keamanan Produk Apple.

Dokumen keamanan Apple memberikan referensi mengenai kerentanan menurut CVE-ID jika memungkinkan.

macOS High Sierra 10.13.3, Pembaruan Keamanan 2018-001 Sierra, dan Pembaruan Keamanan 2018-001 El Capitan

Dirilis 23 Januari 2018

Audio

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Memproses file audio perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi dengan validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4094: Mingi Cho, Kim Seoyoung, Lee Young-Ho, Shin MinSik, dan Kwon Taekyoung dari Information Security Lab, Yonsei University

Entri diperbarui 16 November 2018

curl

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Beberapa masalah di curl

Deskripsi: Kelebihan bilangan bulat terjadi di curl. Masalah ini telah diatasi dengan pemeriksaan batas yang ditingkatkan.

CVE-2017-8816: Alex Nichols

Entri ditambahkan 16 November 2018

curl

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Beberapa masalah di curl

Deskripsi: Masalah pembacaan di luar batas di curl. Masalah ini telah diatasi dengan pemeriksaan batas yang ditingkatkan.

CVE-2017-8817: ditemukan oleh OSS-Fuzz

Entri diperbarui 16 November 2018

EFI

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6, OS X El Capitan 10.11.6

Deskripsi: Beberapa kelebihan aliran buffer di kernel pada Intel Manageability Engine Firmware 11.0/11.5/11.6/11.7/11.10/11.20 memungkinkan penyerang dengan akses lokal ke sistem menjalankan kode arbitrer.

CVE-2017- 5705: Mark Ermolov dan Maxim Goryachy dari Positive Technologies

Entri ditambahkan 30 Januari 2018

EFI

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6, OS X El Capitan 10.11.6

Deskripsi: Beberapa eskalasi hak istimewa di kernel pada Intel Manageability Engine Firmware 11.0/11.5/11.6/11.7/11.10/11.20 memungkinkan proses yang tidak berwenang mengakses konten melalui vektor yang tidak ditentukan.

CVE-2017- 5708: Mark Ermolov dan Maxim Goryachy dari Positive Technologies

Entri ditambahkan 30 Januari 2018

IOHIDFamily

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6, OS X El Capitan 10.11.6

Dampak: Aplikasi mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa kernel

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2018-4098: Siguza

Kernel

Tersedia untuk: macOS Sierra 10.12.6, OS X El Capitan 10.11.6

Dampak: Aplikasi dapat membaca memori kernel (Meltdown)

Deskripsi: Sistem dengan mikroprosesor yang memanfaatkan eksekusi spekulatif dan prediksi cabang tidak langsung dapat memungkinkan pengungkapan informasi yang tidak sah kepada penyerang dengan akses pengguna lokal melalui analisis saluran-sisi dari cache data.

CVE-2017-5754: Jann Horn dari Google Project Zero; Moritz Lipp dari Graz University of Technology; Michael Schwarz dari Graz University of Technology; Daniel Gruss dari Graz University of Technology; Thomas Prescher dari Cyberus Technology GmbH; Werner Haas dari Cyberus Technology GmbH; Stefan Mangard dari Graz University of Technology; Paul Kocher; Daniel Genkin dari University of Pennsylvania dan University of Maryland; Yuval Yarom dari University of Adelaide, dan Data61; serta Mike Hamburg dari Rambus (Divisi Penelitian Kriptografi)

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi mungkin dapat membaca memori yang dibatasi

Deskripsi: Masalah inisialisasi memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2018-4090: Jann Horn dari Google Project Zero

Entri diperbarui 16 November 2018

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi mungkin dapat membaca memori yang dibatasi

Deskripsi: Kondisi pacu telah diatasi dengan penguncian yang ditingkatkan.

CVE-2018-4092: Stefan Esser dari Antid0te UG

Entri diperbarui 8 Februari 2018, diperbarui 16 November 2018

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi berbahaya mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa kernel

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi dengan validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4082: Russ Cox dari Google

Entri diperbarui 16 November 2018

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Aplikasi mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa kernel

Deskripsi: Masalah logika telah diatasi dengan validasi yang ditingkatkan.

CVE-2018-4097: Resecurity, Inc.

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi mungkin dapat membaca memori yang dibatasi

Deskripsi: Masalah validasi telah diatasi dengan pembersihan input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4093: Jann Horn dari Google Project Zero

Kernel

Tersedia untuk: OS X El Capitan 10.11.6, macOS Sierra 10.12.6, macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa kernel

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2018-4189: peneliti anonim

Entri ditambahkan 2 Mei 2018

Kernel

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Aplikasi mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa kernel

Deskripsi: Pembacaan di luar batas telah diatasi melalui validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4169: peneliti anonim

Entri ditambahkan 02 Mei 2018, diperbarui 16 November 2018

LinkPresentation

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Memproses pesan teks perusak berbahaya dapat mengakibatkan penolakan layanan aplikasi

Deskripsi: Masalah kehabisan sumber daya diatasi dengan validasi input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4100: Abraham Masri @cheesecakeufo

Entri diperbarui 16 November 2018

QuartzCore

Tersedia untuk: OS X El Capitan 10.11.6, macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Masalah kerusakan memori terjadi saat memproses konten web. Masalah ini telah diatasi dengan validasi yang ditingkatkan.

CVE-2018-4085: Ret2 Systems Inc. bekerja sama dengan Trend Micro's Zero Day Initiative

Entri diperbarui 16 November 2018

Manajemen Jarak Jauh

Tersedia untuk: macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Pengguna jarak jauh dapat memperoleh hak istimewa dasar

Deskripsi: Masalah izin muncul di Manajemen Jarak Jauh. Masalah ini telah diatasi melalui validasi izin yang ditingkatkan.

CVE-2018-4298: Tim van der Werff dari SupCloud

Entri ditambahkan 19 Juli 2018

Sandbox

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Proses yang melewati sandbox dapat menggagalkan pembatasan sandbox

Deskripsi: Masalah akses telah diatasi dengan pembatasan sandbox tambahan.

CVE-2018-4091: Alex Gaynor dari Mozilla

Entri diperbarui 16 November 2018

Keamanan

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Sertifikat mungkin memiliki batasan nama yang diterapkan secara salah

Deskripsi: Masalah evaluasi sertifikat terjadi saat menangani batasan nama. Masalah ini telah diatasi dengan evaluasi kepercayaan sertifikat yang ditingkatkan.

CVE-2018-4086: Ian Haken dari Netflix

Entri diperbarui 16 November 2018

Keamanan

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Penyerang mungkin dapat menghindari pengesahan administrator tanpa memberikan kata sandi administrator

Deskripsi: Masalah logika muncul dalam validasi kredensial. Masalah ini telah diatasi dengan validasi kredensial yang ditingkatkan.

CVE-2017-13889: Glenn G. Bruckno, P.E. dari Automation Engineering, James Barnes, Kevin Manca dari Computer Engineering Politecnico di Milano, Rene Malenfant dari University of New Brunswick

Entri ditambahkan 21 Juni 2018

Dukungan Touch Bar

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6

Dampak: Aplikasi berbahaya mungkin dapat mengeksekusi kode arbitrer dengan hak istimewa sistem

Deskripsi: Masalah kerusakan memori telah diatasi dengan pengelolaan kondisi yang ditingkatkan.

CVE-2018-4083: Ian Beer dari Google Project Zero

Entri ditambahkan 9 Februari 2018

WebKit

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2018-4088: Jeonghoon Shin dari Theori

CVE-2018-4089: Ivan Fratric dari Google Project Zero

CVE-2018-4096: ditemukan oleh OSS-Fuzz

WebKit

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2018-4147: ditemukan oleh OSS-Fuzz

Entri ditambahkan 18 Oktober 2018

Pemuatan Halaman WebKit

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2

Dampak: Memproses konten web perusak berbahaya dapat mengakibatkan eksekusi kode arbitrer

Deskripsi: Beberapa masalah kerusakan memori telah diatasi dengan penanganan memori yang ditingkatkan.

CVE-2017-7830: Jun Kokatsu (@shhnjk)

Entri ditambahkan 18 Oktober 2018

Wi-Fi

Tersedia untuk: macOS High Sierra 10.13.2, macOS Sierra 10.12.6, OS X El Capitan 10.11.6

Dampak: Aplikasi mungkin dapat membaca memori yang dibatasi

Deskripsi: Masalah validasi telah diatasi dengan pembersihan input yang ditingkatkan.

CVE-2018-4084: Hyung Sup Lee dari Minionz, You Chan Lee dari Hanyang University

Informasi mengenai produk yang tidak diproduksi Apple, atau situs web independen yang tidak dikendalikan atau diuji Apple, diberikan tanpa rekomendasi atau persetujuan. Apple tidak bertanggung jawab atas pemilihan, kinerja, atau penggunaan situs web atau produk pihak ketiga. Apple tidak memberikan pernyataan terkait keakuratan atau keandalan situs web pihak ketiga. Hubungi vendor untuk informasi tambahan.

Tanggal Dipublikasikan: