Menyesuaikan pengaturan app Apple TV di penerima kabel atau satelit Anda
Anda dapat mengakses informasi akun dan menyesuaikan pengaturan untuk pilihan bahasa, tampilan, aksesibilitas, dan privasi di app Apple TV
.
Mengakses akun Anda
Buka app Apple TV
di layanan kabel atau satelit Anda.Buka bar samping, pilih Pengaturan, lalu pilih Akun.
Lakukan salah satu hal berikut:
Mengelola langganan Anda: Lihat Membatalkan langganan Anda.
Menyalakan dan mengatur pengawasan orang tua: Lihat Membatasi akses ke konten di app Apple TV di layanan kabel atau satelit Anda.
Menyesuaikan pengaturan untuk app Apple TV
Buka app Apple TV
di layanan kabel atau satelit Anda.Buka bar samping, lalu pilih Pengaturan.
Lakukan salah satu hal berikut:
Mengubah bahasa tampilan, audio, atau subtitle: Lihat Mengubah bahasa untuk tampilan, audio, dan subtitle di app Apple TV.
Memilih apakah akan memulai episode berikutnya atau trailer secara otomatis: Lihat Mengontrol putar otomatis untuk video di app Apple TV.
Mengubah fitur aksesibilitas: Pilih Aksesibilitas. Lihat Fitur aksesibilitas di app Apple TV.
Mengubah format video: Lihat Mengubah format video default di app Apple TV.
Mengubah Tampilan Lanjutkan Menonton Anda: Lihat Memilih gambar yang ingin Anda lihat di baris Lanjutkan Menonton dan Daftar Tontonan di app Apple TV.
Mengatur ulang app Apple TV: Pilih Atur Ulang. Lihat Mengatur ulang app Apple TV.
Menyelesaikan masalah pemutaran video: Lihat Menyelesaikan masalah koneksi video Anda di app Apple TV.
Menyesuaikan pengaturan privasi: Lihat Menyesuaikan pengaturan privasi app Apple TV.